MASTER TENUN

Merupakan program masyarakat terampil yang difokuskan ke pelatihan menenun yang diperuntukkan bagi masyarakat dhuafa sehingga memiliki keterampilan membuat tenun dengan harapan dapat menjadi penghasilan baru dan mengangkat perekonomian mereka.